Anggota Dewan M. Udin Soroti Program Isran-Hadi yang Belum Tuntas

oleh

SAMARINDA – Anggota DPRD Kaltim M. Udin mengungkapkan beberapa program yang belum diselesaikan selama masa jabatan Isran-Hadi sebagai pemimpin daerah. Kini, tanggung jawab itu beralih ke Penjabat (Pj) Gubernur Kaltim, Akmal Malik, untuk menyelesaikan permasalahan tersebut. Dalam pernyataannya, M. Udin mengatakan, “Banyak persoalan yang belum terselesaikan selama lima tahun kepemimpinan Isran-Hadi. Salah satu yang paling […]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *